Cara Menambah Ram dengan FlashDisk

MtaufiqHBlog- assalamu alaikum teman..
kali ini saya akan memberi sedikit tips yang saya tahu kebetulan Ini membahas tentang kinerja Pc Yang melambat .
itu mungkin terjadi karena jumlah Ram kita yang hanya 1Gb , tapi kita mengisi Pc kita dengan aplikasi yang banyak dan aplikasi/game yang berat sungguh itu tidak sepadan ..
Laptop kita bisa Drop..
tapi tenang saja saya akan memberi tips yang hanya bersifat sementara ..
dengan menggunakan FD kita bisa menambah Ram sedikit , walau sedikit tapi bisa berguna...
hal yang kecil pasti lama-lama akan jadi bukit..
oke berikut cara-caranya :

  • Silahkan anda masukan Flashdisk anda di port USB.. Setelah sudah terbaca di Pc anda silahkan anda klik kanan pada Device Anda dan pilih Properties



  • selanjutnya pada menu properties pilih readyboost ... 



  • setelah  masuk di menu readyboost silahkan anda pilih use this device .. 
dan atur berapa space yang anda inginkan untuk dijadikan Ram tambahan .. 
misalnya FD anda berkapasitas 4 Gb silahkan anda ambil 1 gb Atau 1000 MB .. 
begitu.. 

  • untuk mengembalikan space yang telah kita ambil dari FD silahkan anda klik Dedicate this device to ready boost dan kembalikan space yang kita ambil lalu pilih Do not use this Device...  lalu silahkan pakai fd anda sebagaimana fungsinya.. 
terima kasih atas perhatiannya... 
wabillahi taufiq wal hidayah 
wassalamu alaikum wr.wb.





SALAMMtaufiqH
ImLovingYouAlways






Komentar